Aptrindo Ngapakers Bantu Warga Cegah Wabah Demam Berdarah

Miris dengan wabah penyakit demam berdarah dengue (DBD) yang kian merebak di masyarakat, sejumlah pengusaha truk di wilayah eks Keresidenan Banyumas, yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Plat R Ngapakers menggelar bakti sosial berupa fogging atau pemberantasan nyamuk Aedes aegypti dengan cara pengasapan.

Aptrindo Ngapakers Bantu Warga Cegah Wabah Demam Berdarah Para pengusaha truk yang tergabung dalam Aptrindo Ngapakers melakukan fogging di rumah warga di Purwokerto, Banyumas, Senin (25/2/2019). (Semarangpos.com-Aptrindo Jateng)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.