Begini Potret Warga Desa Keposong Boyolali saat Datangi Kantor Gubernur Jateng…
Puluhan warga Desa Keposong, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Boyolali, mendatangi Kantor Gubernur Jateng di Jl. Pahlawan, Kota Semarang, Rabu (28/8/2019). Kedatangan mereka tak lain untuk menggelar demonstrasi, menyuarakan penolakan adanya pertambangan galian C di desanya.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.