Diklaim Gratis, Warga Pati Datangi BPN Keluhkan Biaya Sertifikat Tanah

<p>Warga Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Senin (30/7/2018), mendatangi Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) demi mengeluhkan tingginya biaya pengurusan sertifikat tanah melalui program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) yang diklaim gratis.</p>

Diklaim Gratis, Warga Pati Datangi BPN Keluhkan Biaya Sertifikat Tanah Ratusan warga Desa Gadudero, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, mendatangi Kantor BPN Pati untuk menyampaikan keluhan tingginya biaya pengurusan sertifikat tanah, Senin (30/7/2018). (Antara-Akhmad Nazaruddin Lathif)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.