Pakar Sarankan Pengurangan Ojek Online, Ini Alasannya…

Pakar transportasi dari Universitas Katolik Soegijapranata Semarang, Djoko Setijowarno, Selasa (18/12/2018), menyarankan pengurangan jumlah ojek berbasis aplikasi Internet yang lazim disebut ojek online. Kementerian Perhubungan, menurut dia, perlu mengambil langkah tegas untuk mewujudkan hal tersebut.

Pakar Sarankan Pengurangan Ojek Online, Ini Alasannya… Ilustrasi pengemudi ojek online, Gojek dan Grab. (Bisnis-Feni Freycinetia Fitriani)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.