Resmi Gabung PSIS Semarang, Joko Kenakan Jersey Nomor 1
PSIS Semarang resmi merekrut mantan kiper Arema FC, Joko Ribowo, untuk memperkuat skuatnya pada putaran kedua Liga Indonesia 2018. Kiper berusia 29 tahun itu dikontrak dengan durasi dua tahun atau hingga musim 2019 mendatang.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.