Segera, Dilarang Parkir di Seputar Taman Indonesia Kaya
Pemerintah Kota Semarang menyiapkan kantong-kantong parkir untuk mendukung pemanfaatan Taman Indonesia Kaya yang belum lama ini diresmikan. Upaya persiapan kantong parkir itu dilakukan Dinas Perhubungan Kota Semarang karena selanjutnya kendaraan dilarang parkir di seputar kawasan tersebut.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.