Air Kanal Banjir Semarang Luber ke Permukiman, BPBD Salahkan Hujan di Ungaran

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Semarang menuding air kiriman dari Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah sebagai pemicu meluapnya Kanal Banjir Timur Semarang yang telanjur kondang dengan sebutan BKT atau Banjir Kanal Timur. Sampah yang mengganggu aliran air hanya dianggap persoalan sampingan.

Air Kanal Banjir Semarang Luber ke Permukiman, BPBD Salahkan Hujan di Ungaran Pekerja melaksanakan proyek normalisasi kanal banjir di Sungai Banjir Kanal Timur (BKT) Kota Semarang, Jateng, Rabu (26/9/2018). (Antara-R. Rekotomo)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.