Alumni Akpol 1997 Sumbang Klinik Kesehatan
Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) Semarang angkatan 1997 menyumbang sebuah klinik kesehatan pratama yang berlokasi di sebelah luar kompleks lembaga pendidikan pencetak perwira polisi itu. Klinik yang berada di tepi Jl. Papandayan, Kota Semarang tersebut diresmikan penggunaannya oleh Kapolri Jenderal Pol. Tito Karnavian, Minggu (9/12/2018) sore.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.