Anak Usaha Sido Muncul Beri Bantuan Penderita Hydrocephalus
PT Berlico Mulia Farma—anak perusahaan PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk.—menyerahkan bantuan uang Rp200 juta dan obat-obatan berupa vitamin serta antibiotik anak kepada Yayasan Wisma Kasih Bunda. Yayasan yang didirikan perancang busana Anne Avantie itu selama ini peduli kepada anak-anak penderita Hydrocepalus.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.