Disporapar Jateng Berharap KKN Picu Desa Wisata
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melalui Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Jateng berharap mahasiswa yang menjalani mata kuliah Kuliah Kerja Nyata (KKN) bisa memicu munculnya desa wisata baru .

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.