Gunung Sindoro-Sumbing Bisa Kembali Didaki
Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing yang berada di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah dalam waktu dekat bakal dibuka kembali untuk pendakian. Kepastian itu disampaikan Administratur Kesatuan Pemangku Hutan Kedu Utara, Erwin.
Penutupan operasi pemadaman kebakaran hutan di Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing di Kledung, Temanggung, Jateng, Kamis (27/9/2018). (Antara-Heru Suyitno)
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.