Indosat Coba Jaringan 4G di Jalur Mudik
PT Indosat Ooredoo, Selasa (15/5/2018), mencoba kesiapan jaringan 4G pada jalur mudik utama di Jawa Tengah. Kesiapan jaringan 4G yang diuji coba itu adalah jalur mudik Semarang-Kudus.
Logo Indosat Ooredoo (Indosat)
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.