Jalan Sehat Beramal, Muhammadiyah Jateng Himpun Dana Rp2 M
Warga Muhammadiyah melalui Jalan Sehat Beramal yang digelar serentak di berbagai daerah di Jawa Tengah, Minggu (18/11/2018) pagi, berhasil menghimpun dana sumbangan Rp2 miliar. Dana itu selanjutnya akan disumbangkan kepada warga korban gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.