Jasa Marga Tutup Jalur Tol Batang-Semarang di H+10
PT Jasa Marga Semarang-Batang (JSB) akan menutup jalur fungsional jalan tol Batang-Semarang pada H+10 Lebaran atau Senin (25/6/2018) pukul 00:00 WIB sebagai upaya mempercepat pengerjakan pembangunan fisik jalan bebas hambatan tersebut.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.