Jokowi Curhatkan Hoaks dan Fitnah ke Santri
Presiden Joko Widodo mencurahkan isi hati tentang keheranannya akan masih banyaknya beredar kabar bohong atau hoaks meskipun tindakan hukum tegas sudah diberlakukan untuk sejumlah kasus. Curhatan tersebut disampaikan Jokowi saat bersilaturahmi dengan santri Pondok Pesantren Al Itqon Semarang, Sabtu (20/10/2018).

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.