Jumlah Tenaga Kerja Asing di Jateng Melonjak, Begini Tanggapan Menaker…

Menteri Ketenagakerjaan M. Hanif Dhakiri meminta peningkatan jumlah tenaga kerja asing (TKA) di Jawa Tengah tidak dimaknai secara negatif. Menurut dia, harus dilihat juga dampak yang ditimbulkan lonjakan jumlah TKA itu terhadap perekonomian daerah.

Jumlah Tenaga Kerja Asing di Jateng Melonjak, Begini Tanggapan Menaker… Menaker M Hanif Dhakiri (tengah) berswafoto bersama para tenaga kerja Indonesia (TKI) saat Peringatan Buruh Migran Internasional di Gedung Kesenian Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, Senin (18/12/2017). (Antara-Siswowidodo)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.