Kena Percikan Api Las, 5 Kapal Nelayan Terbakar di Pekalongan
Sebanyak lima kapal nelayan berukuran 150 GT yang bersandar di Sungai Loji, Kelurahan Panjang Wetan, Kecamatan Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, terbakar, Senin (17/9/2018) sore.
Api melahap lima kapal nelayan yang tengah bersandar di Sungai Loji, Kelurahan Panjang Wetan, Kota Pelakongan, Senin (17/9/2018) sore. (Istimewa-Humas Polres Kota Semarang)
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.