Liga 1 Indonesia: PSIS Semarang Jamu Persija Jakarta di Bantul
Liga 1 Indonesia bakal mempertemukan PSIS Semarang dan Persija Jakarta di kandang Laskar Mahesa Jenar. Namun, karena Stadion Jatidiri Semarang belum bisa digunakan untuk kandang PSIS Semarang, maka laga bakal digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul, DIY.
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.