Polda Jateng Masih Tunggu Pengaduan soal Mafia Bola
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Tengah (Jateng) hingga saat ini belum menerima laporan maupun aduan terkait adanya kecurangan maupun pengaturan skor yang diatur sekelompok orang tertentu dakam kancah persepakbolaan di wilayahnya.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.