PPDB Online SMA Jateng, 446 Siswa Gunakan SKD Palsu
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Jawa Tengah (Jateng) menemukan ada 446 calon peserta didik baru yang menggunakan surat keterangan domisili (SKD) asli tapi palsu selama masa pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) online SMA Negeri 2019.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.