Prabowo Prihatin Nama Bung Karno Kerap Dimanfaatkan Elite Parpol
Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, merasa prihatin dengan banyaknya elite partai politik tertentu yang kerap memanfaatkan nama besar Presiden I RI, Soekarno, untuk meraih simpati masyarakat.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.