Terbakar di Samping Mapolda, Mobil Peugeot Ludes
Kebakaran, Jumat (4/5/2018), melalap mobil Peugeot berpelat nomor AB 1145 PQ di Jl. Veteran, Kota Semarang, Jawa Tengah. Meskipun terbakar di samping Mapolda Jateng, api tak mampu segera dipadamkan sehingga mobil ludes.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.