Uang Korupsi RSUD Kraton Mengalir ke Bupati, Wabup, dan Sekda

Mantan Bupati Pekalongan Ahmad Antono dan Bupati Asip Kolbihi disebut-sebut menerima aliran dana yang berasal dari dana insentif manajerial RSUD Kraton yang tidak pernah dibayarkan kepada pegawai yang berhak.

Uang Korupsi RSUD Kraton Mengalir ke Bupati, Wabup, dan Sekda Sejumlah pejabat RSUD Kraton, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah disumpah saat bersaksi dalam sidang di Pengadilan Tipikor Semarang, Jateng, Selasa (6/8/2019). (Antara-I.C. Senjaya)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.