Yoyok Sukawi Mundur dari Dirut PSIS, Komisaris PT Mahesa Jenar Menolak
Direktur Utama PSIS Semarang A.S. Sukawijaya mengundurkan diri dari jabatan kunci di kesebelasan ibu kota Jawa Tengah itu. Namun, usaha pengunduran diri tersebut ditolak pemegang saham dan komisaris Mahesa Jenar.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.