Pemkot Semarang Luncurkan Aplikasi Smart Bus demi Pantau Pergerakan BRT

Dinas perhubungan Kota Semarang berinovasi dengan meluncurkan aplikasi Smart Bus. Melalui aplikasi ini, pergerakan bus-bus BRT Trans Semarang dapat dipantau penumpang lewat perangkat gadget masing-masing.

Pemkot Semarang Luncurkan Aplikasi Smart Bus demi Pantau Pergerakan BRT Kepala Dinas Perhubungan Kota Semarang M.Khadik (dari kanan ke kiri) saat menunjukkan aplikasi Smart Bus kepada Sekda Kota Semarang Agus Riyanto. (Bisnis-Alif Nazzala Rizqi)

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.