REI Jateng Waswas Melemahnya Rupiah Terhadap Dolar AS
Industri properti di Jawa Tengah merasa waswas dengan gejolak nilai tukar rupiah terhadap dolar AS. Jika melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS itu berlangsung lama, REI Jateng khawatir tertekannya pengembang bisnis properti.

0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.